Etika Profesi  

Senin, 14 September 2009

Etika adlah sebagai serangkaian prinsip atau nilai - nilai moral.

  • Alasan utama diperlukan tingkat tindakan profesional yang tinggi oleh setiap profesi adalah untuk meyakinkan masyarakat luas, atas kualitas layanan yang diberikan oleh masing - masing profesi tanpa memandang masing - masing individu yang menyediakannya.
  • kode etik profesi AICPA menjadi stndar umum perilaku yang ideal tentang prilaku yang harus dilakukan
  1. kode etik profesi ada empat: prinsip, peraturan etika, interprestasi atas peraturan etika,kaidah etika.

AddThis Social Bookmark Button


0 komentar: to “ Etika Profesi

 

Design by Blogger Buster | Distributed by Blogging Tips